Kadisparbud Ikuti FGD Masyarakat Adat

Sinjai.Info, Sinjai Utara, — Bupati Sinjai diwakili Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (disparbud) Kabupaten Sinjai, Yuhadi Samad menjadi Narasumber pada Focus Group Discussion (FGD) para Pihak Penyusunan Roadmap Penetapan Masyarakat Adat di Kabupaten Sinjai. FGD bertempat di Ruang Pertemuan Hotel Grand Rofina Sinjai, Rabu (07/04/2021). FGD ini diadakan Pengurus Wilayah Harian Aliansi Masyarakat Adat Nusantara (AMAN) […]

Launching Film dan Gerai Masyarakat Adat Massenrempulu

Aliansi Masyarakat Adat Nusantara (AMAN) Wilayah Sulawesi Selatan, JURnal Celebes, Pengurus Harian Wilayah (PHW) PEREMPUAN AMAN Sulawesi Selatan melaksanakan Launching Film “Kelola Wilayah Adat untuk Kemandirian Ekonomi” dan Gerai Masyarakat Adat Massenrempulu (GEMAS) di Desa Mendatte, Kecamatan Anggeraja, Kabupaten Enrekang. (25/02/2021) Kegiatan ini merupakan rangakaian kegiatan AMAN Wil. Sul-Sel, JURnal […]

Bupati Enrekang Komitmen Perjuangkan Hak Masyarakat Adat

ENREKANG – Bupati Kabupaten Enrekang, Muslimin Bando berkomitmen perjuangkan hak masyarakat adat di Kabupaten Enrekang. Termasuk di antaranya, keberlangsungan hutan adat yang menjadi tulang punggung perekonomian mereka. Hal tersebut disampaikan Muslimin saat menerima kunjungan tim dari Aliansi Masyarakat Adat Nusantara (AMAN) di Kawasan Industri Maiwa, Kamis (21/1/2021). “Saya sebagai Pemerintah Kabupaten Enrekang, komitmen perjuangkan hak masyarakat adat. […]

Wakil Bupati Sinjai Hadiri Kuliah Umum UMSi dan AMAN Sulsel

Wakil Bupati Sinjai, H. A. Kartini Ottong, S.P., M.P turut hadir pada Kuliah Umum yang dilaksanakan oleh Universitas Muhammadiyah Sinjai (UMSi) dan Aliansi Masyarakat Adat Nusantara (AMAN) Wilayah Sulawesi Selatan melalui via daring dan luring di Ruang Pertemuan UMSi. Kamis (15/10/2020) Adapun Narasumber pada kegiatan yang bertema Peran Masyarakat Hukum Adat dalam Mitigasi Perubahan Daerah […]

Gugus Tugas AMAN Sinjai Serahkan Bantuan APD Melalui Bupati Sinjai

Sinjai.aman.or.id –Gugus Tugas Amankan Covid-19 Aliansi Masyarakat Adat Nusantara (AMAN) Daerah Sinjai, salurkan bantuan Alat Pelindung Diri (APD) melalui Pemerintah Daerah Kabupaten Sinjai, Senin 04 Mei 2020. Bantuan APD ini merupakan bagian dari Koordinasi antara Gugus Tugas AMANKan Covid-19 Pengurus Daerah AMAN dengan Gugus Tugas Pemerintah Daerah, untuk bersama sama […]

Pemenuhan Hak-hak Masyarakat Adat, AMAN Sulsel Lakukan Workshop

Pemenuhan Hak-hak Masyarakat Adat, AMAN Sulsel Lakukan Workshop Negasi.id – Enrekang Pengurus Wilayah Sulawesi Selatan Aliansi Masyarakat Adat Nusantara (PW AMAN Sulsel) melaksanakan Workshop mendorong pemenuhan hak-hak masyarakat adat melalui program dan anggaran Pemerintah Kabupaten Enrekang. Selasa, (25/02/2020). Hadir dalam Workshop tersebut Bupati Enrekang yang diwakili oleh Asisten Pemerintahan dan Kesra […]